Akses Jalan Ke Jagong Terputus

Gayonis | Akses Jalan Ke Jagong Terputus - "Jagong Jeget" diambil dari bahasa Gayo yang berarti "Buah Jagong yang berwarna Jeget (berpucuk putih kemerahan)". Ketika turun hujan lebat kemarin menyebabkan jalur akses kekampung jagong terputus total. Satu satunya jalan yang alternatif adalah melalui kampung Isak kecamatan linge. Disamping informasi Akses Jalan Ke Jagong Terputus kita coba menelusuri kampung GAYO ini. 

Akses Jalan Ke Jagong Terputus

Dimana pada zaman dahulu kala orang yang membuka lahan pertama kali di daerah Jeget Ayu sekarang yang bernama Gedum Malik menanam Jagung dilahan yang baru dibuka diwilayah tersebut. Ketika berbuah buah Jagung tersebut berwarna Jeget, sehingga masyarakat mengatakan Jagong Jeget. Setelah terjadinya bencana alam yang belum diketahui wilayah ini kembali menjadi hutan hingga pada tahun 1982 oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Aceh Tengah dimasukkan Transmigrasi dari berbagai daerah.
Batas-batas adalah sebagai berikut :

 - Sebelah Utara dengan Kecamatan Atu Lintang
 - Sebelah Selatan dengan Kabupaten Nagan Raya
 - Sebelah Timur dengan Kecamatan Linge
 - Sebelah Barat dengan Kabupaten Nagan Raya
Stay On my web “Akses Jalan Ke Jagong Terputus – Gayonis” semoga bermanfaat.

Iklan

Close x